Jantho|Aceh Besar. Pada hari Selasa, tanggal 10 Nopember 2020, Mahkamah Syar’iyah Jantho sesuai intruksi Sekretaris Mahkamah Agung melaksanakan Upacara Bendera untuk menyambut Hari Pahlawan yang jatuh pada tanggal 10 Nopember 2020. Upacara bendera dilaksanakan di halaman Kantor mahkamah Syar’iyah Jantho,yang dipimpin oleh Adli selaku kemondan Upacara. Upacara dimulai pukul 08.00 Wib. Peringatan Hari Pahlawan tahun 2020 adalah “PAHLAWANKUSEPANJANG MASA” Yang ... Read More »
Berita MS Jantho
Ketua Mahkamah Syar’iyah Jantho, Sosialisasi SIMALA dan SIPA kepada KUA Se Aceh Besar.
Jantho, 06 Nov 2020. Pasca ditetapkan Mahkamah Syar’iyah Jantho sebagai salah satu Satker yang dicanangkan Zona Integitas pada tahun 2020, Mahkamah Syar’iyah Jantho telah melaksanakan berbagai pembenahan baik penyempurnaan infrastrukur dan suprastruktur serta peningkatan SDM aparatur Mahkamah Syar’iyah Jantho. Hari ini ( Jumat, 06 November 2020 ) menindak lanjuti pertemuan dengan Kantor Kementerian Agama (Kankemenag) Aceh Besar H Abrar Zym ... Read More »
Aduh! Gara-gara Game Chip Domino, Tiga Pasutri di Aceh Besar Bercerai, Gugatan dari Istri
KOTA JANTHO – Mahkamah Syariyah Jantho, dalam tiga bulan terakhir, menangani perkara tiga rumah tangga yang menggugat perceraian. Ironisnya, gugatan cerai istri kepada kepada suami itu dipicu gara-gara tergugat (suami) kecanduan bermain game high domino menggunakan chip. “Kita telah menangani tiga perkara gugatan perceraian dari istri akibat suami kecanduan bermain game high domino sehingga membeli chip domino.” Demikian disampaikan Ketua ... Read More »
Sosialisasi Zona Integritas, Ketua Mahkamah Syar’iyah Jantho Pimpin aparaturnya turun ke jalan nasional
Jantho, 23 Oktober 2020. Mahkamah Syar’iyah Jantho adalah salah satu satker yang diusulkan oleh Mahkamah Syar’iyah Aceh pada tahun 2020, sebagai satuan kerja yang mengikuti program reformasi birokrasi dengan program Zona Integritas, Wilayah Bebas dari Korupsi, dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani. Jumat ( 23/10/2020 ) Siti Salwa memimpin gerak jalan santai aparatur Mahkamah Syar’iyah di Jalan Medan Banda Aceh ... Read More »
Ketua Mahkamah Syar’iyah Luncurkan Aplikasi Simala-MS Jantho
Mahkamah Syar’iyah (MS) Jantho terus berbenah untuk menjawab tantangan teknologi informatika di era digital sekarang ini. Salah satu terobosan yang dilakukan adalah meluncurkan aplikasi Sistem Informasi Layanan Mahkamah Syar’iyah Jantho (Simala-MS Jantho). “Dengan mengucapkan Bismillahirahmanirahim terhitung 2 November 2020, aplikasi Simala MS Jantho kami luncurkan dan persembahkan kepada publik,” kata Ketua MS Jantho, Siti Salwa SHI MH dalam konferensi pers di ... Read More »
Terbukti Pelecehan Disabilitas, Majelis Hakim Ms Jantho Ganjar pelaku 2 Tahun,
Jantho-, Mahkamah Syar’íyah Jantho menjatuhkan putusan bersalah kepada pelaku pemerkosaan sekaligus pelecehan seksual terhadap terdakwa MR (78 tahun). Terdakwa dijatuhi hukuman kurungan penjara selama 24 bulan, dipotong masa penahanan. Dalam sidang yang dilaksanakan pada Kamis, 22 Oktober 2020 itu, terdakwa MR dijatuhi hukuman karena terbukti bersalah telah melakukan pemerkosaan sekaligus pelecehan seksual terhadap korban RY (40 tahun). Majelis Hakim ... Read More »
Mahkamah Syar'iyah Jantho ms jantho